Megamendung, DepokPost.Online-Cawabup Bogor berdarah Nahdlatul Ulama (NU) Musyafaur Rahman (Kang Mus) sudah menyiapkan program Seragam Sekolah Gratis untuk semua tingkat pendidikan, dan ini sekaligus menjawab keluhan warga Kabupaten Bogor mengenai pendidikan. Hal itu terungkap saat kampanye di Megamendung, Kabupaten Bogor, Rabu (6/11/2024) malam. Salah satu persoalan yang dihadapi oleh masyarakat diantaranya tentang pendidikan dan kesehatan. […]