Usai Dapat Aduan Legislator Hengky dan Warga Datangi Perusahaan Ini

Sukmajaya, DepokPost.Online-Legislator Kota Depok, Hengky turun langsung ke PT Indo Fermex di wilayah RW 04, Kelurahan Sukmajaya, Rabu (12/2/2025). Kedatangannya bersama warga bukan tanpa alasan, mereka mempertanyakan dugaan pencemaran lingkungan akibat pembuangan limbah perusahaan tersebut. Menurut Hengky, banyak keluhan dari warga sekitar terkait dampak operasional PT Indo Fermex yang dinilai merugikan lingkungan dan kesehatan masyarakat. […]

Skema Alokasi Dana Sebesar Rp 300 juta/RW Disorot Legislator Kota Depok

Sukmajaya, DepokPost.Online-Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrembang) Kelurahan Mekarjaya yang bertema Penguatan Fondasi Pembangunan Menuju Depok Maju,” menjadi wadah strategis dalam merancang pembangunan yang lebih merata dan transparan. Dalam kesempatan tersebut, Hengky S.T., anggota DPRD Kota Depok dari PKS, menyoroti skema alokasi dana sebesar Rp300 juta per RW. Hengky menekankan pentingnya pemahaman yang jelas dalam pengelolaan anggaran […]

DPRD Kota Bogor Umumkan Paslon Terpilih Pilkada 2024

Bogor, DepokPost.Online-Rapat Paripurna DRPD Kota Bogor mengumumkan penetapan Wali Kota Bogor terpilih masa jabatan 2025 – 2030, Senin (13/1/2025) di Gedung DPRD Kota Bogor. Dalam rapat tersebut, Ketua DPRD Kota Bogor, Adityawarman Adil, membacakan hasil penetapan yang telah ditentukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor melalui rapat pleno. Adit menyampaikan, berdasarkan keputusan KPU Kota […]

DPRD Kota Depok di 2025 Targetkan Tiga Perda

Cilodong, DepokPost.Online-Ketua DPRD Kota Depok Ade Supriatna mengungkapkan DPRD akan fokus pada pembahasan beberapa perda di masa sidang pertama tahun 2025. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Penutupan Masa Sidang Satu Tahun Sidang 2024 dan Pembukaan Masa Sidang Pertama Tahun Sidang 2025.pada Kamis (2/1/2025) yang dipimpin oleh Ketua DPRD […]